1. Elven Knight
Elven Knight adalah petarung yang telah menerima latihan pedang pada level profesional. Dengan tujuan untuk mendapatkan serangan efektif dan kemampuan bertahan, mereka terus berlatih dan mengenakan mithril armor serta senjata yang baik untuk memaksimalkan keahlian tempur mereka.
Tipe Permainan:
Elven Knight berbeda dengan petarung lainnya, mereka memiliki kecepatan dan juga ahli dalam sihir penyembuhan. Gerakan yang cepat dan juga sihir untuk kecepatan membuatnya menjadi tercepat dalam grupnya. (Job Elven Knight bisa menjadi job 2 :Temple Knight atau Sword Singer. Untuk menjadi seorang Elven Knight, kamu harus meyelesaikan Quest Path to an Elven Knight )
Elven Knight berbeda dengan petarung lainnya, mereka memiliki kecepatan dan juga ahli dalam sihir penyembuhan. Gerakan yang cepat dan juga sihir untuk kecepatan membuatnya menjadi tercepat dalam grupnya. (Job Elven Knight bisa menjadi job 2 :Temple Knight atau Sword Singer. Untuk menjadi seorang Elven Knight, kamu harus meyelesaikan Quest Path to an Elven Knight )
2. Elven Scout
Beberapa Elf lebih suka mengandalkan busur daripada pedang, dan petarung ini akan menjadi Elven Scout. Mereka nyaman hidup di luar hutan, di mana standar perlengkapan mereka hanya busur, dagger dan juga light armor.
Tipe permainan:
Mereka tidak jauh beda dengan Rogue, tetapi mereka ahli dalam hutan. Dengan mengandalkan sihir penyembuh dan sihir pendukung, mereka diterima di berbagai grup. Mereka memiliki ketepatan dan juga kecepatan gerak yang membuatnya lebih ahli dalam serangan jarak jauh. (Job Elven Scout bisa menjadi job 2: Plains Walker atau Silver Ranger. Untuk menjadi seorang Elven Scout, kamu harus meyelesaikan Quest Path to an Elven Scout )
Tipe permainan:
Mereka tidak jauh beda dengan Rogue, tetapi mereka ahli dalam hutan. Dengan mengandalkan sihir penyembuh dan sihir pendukung, mereka diterima di berbagai grup. Mereka memiliki ketepatan dan juga kecepatan gerak yang membuatnya lebih ahli dalam serangan jarak jauh. (Job Elven Scout bisa menjadi job 2: Plains Walker atau Silver Ranger. Untuk menjadi seorang Elven Scout, kamu harus meyelesaikan Quest Path to an Elven Scout )
3. Elven Wizard
Seorang Elven Wizard membagi kekuatan magic di dunia menjadi empat elemen, juga sihir terang dan gelap. Mereka menggabungkan elemen untuk sihirnya. Tipe Permainan:
Tipe ini hampir sama dengan Wizard lainnya, hanya saja mereka memiliki karakteristik di mana mereka dapat memanggil sihir yang berbeda dari Wizard ras lainnya.
Meskipun memiliki kecepatan dalam mengeluarkan sihir, tetapi mereka lemah dan tidak dapat menggunakan black magic. (Job Elven Wizard bisa menjadi job 2: Spell singer atau Elemental Summoner. Untuk menjadi seorang Elven Wizard, kamu harus meyelesaikan Quest Path to an Elven Wizard )
Tipe ini hampir sama dengan Wizard lainnya, hanya saja mereka memiliki karakteristik di mana mereka dapat memanggil sihir yang berbeda dari Wizard ras lainnya.
Meskipun memiliki kecepatan dalam mengeluarkan sihir, tetapi mereka lemah dan tidak dapat menggunakan black magic. (Job Elven Wizard bisa menjadi job 2: Spell singer atau Elemental Summoner. Untuk menjadi seorang Elven Wizard, kamu harus meyelesaikan Quest Path to an Elven Wizard )
4. Elven Oracle
Seorang Elven Oracle adalah Mystic yang membawa berkah dari dewa untuk menghadirkan sebuah keajaiban. Meskipun mereka memiliki keahlian seperti Human Cleric, mereka memuja dewa yang berbeda dan juga sihir yang berbeda.
Tipe Permainan:
Tipe permainan mereka hampir serupa dengan Cleric. Akan tetapi Elven Oracle lebih unggul dalam gerakan cepat dan kecepatan dalam sihir. (Job Elven Oracle hanya bisa menjadi job 2 : Elven Elder. Untuk menjadi seorang Elven Oracle, kamu harus meyelesaikan Quest Path to Elven Oracle )
Tipe Permainan:
Tipe permainan mereka hampir serupa dengan Cleric. Akan tetapi Elven Oracle lebih unggul dalam gerakan cepat dan kecepatan dalam sihir. (Job Elven Oracle hanya bisa menjadi job 2 : Elven Elder. Untuk menjadi seorang Elven Oracle, kamu harus meyelesaikan Quest Path to Elven Oracle )
3 komentar:
i like it
sedikit tambahan. Sebenarnya black magic hanya istilah, karena sebenarnya "bleeding" atau "cursing" juga terdapat di holy magic. Jadi buat apa ragu2, jgn pilih black magic. pilih elven wizard
makasih gan infonya, ane jadi nambah pengetahuan tentang game online PC
Posting Komentar